wondermoms
wondermoms
ARTICLE
Mom Guilt: Ketika Ibu Merasa Bersalah Saat Meluangkan Waktu untuk Diri Sendiri
19
Dec
“Kalau aku pergi ke salon, anakku rewel nggak, ya, sama papanya?”“Harusnya tadi aku beli mainan buat kakak aja, bukan malah beli baju buat aku.”“Salah nggak, ya, aku haha hihi sama temen, terus anak malah ku tinggal dirumah.” Apakah pikiran-pikiran tersebut familiar? Kamu, tidak sendiri kok, Moms. Banyak Ibu yang mengalami mom guilt, yakni perasaan bersalah […]
Tags:
empoweringwoman ,
gep ,
good enough parents ,
momjugaboleh ,
momjugabolehmetime ,
poweredbynobu ,
wonderdate ,
wondermoms ,